About

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Kamis, 30 Desember 2010

Membuat Efek Tulisan Berjalan ( Marquee )

Efek tulisan berjalan ( Marquee ) adalah suatu program HTML untuk membuat teks agar bisa bergerak / berjalan yang merupakan suatu perintah yang dapat kita atur sesuai keinginan. Ada beberapa macam kode marquee untuk model perilaku geraknya ... antara lain : (dimohon untuk membaca setelah itu mencoba)

 1.
<marquee>TEXT</marquee>


Kode untuk perilaku gerakan dari kanan ke kiri ( seperti judul diatas)

2.
<marquee direction="right">TEXT</marquee>


Kode untuk perilaku gerakan dari kiri ke kanan

3.
<marquee behavior="alternate">TEXT</marquee>


Kode untuk perilaku gerakan berjalan ke kiri dan ke kanan

4.
<marquee direction="up">TEXT</marquee>


Kode untuk perilaku gerakan berjalan ke atas

5.
<marquee direction="down">TEXT</marquee>


Kode untuk perilaku gerakan berjalan ke bawah

6.
<marquee direction="up" behavior="alternate">TEXT</marquee>


Kode untuk perilaku gerakan berjalan ke atas dan ke bawah

7.
<marquee behavior="alternate" direction="up" width="80%"><marquee direction="right">TEXT</marquee></marquee>


Kode untuk perilaku gerakan terbang zigzag

8.
<marquee behavior="alternate" direction="up" width="80%"><marquee direction="right" behavior="alternate">TEXT</marquee></marquee>


Kode untuk perilaku gerakan berjalan zigzag ke atas dan ke bawah

9.
<marquee behavior="alternate" width="10%">>></marquee>TEXT<marquee behavior="alternate" width="10%"><<</marquee>


Kode perilaku untuk menampilkan tanda panah ke teks

10.
<font ><marquee direction="left" style="background:BLUE">TEXT</marquee></font>


Kode untuk perilaku gerakan berjalan dari kanan ke kiri dengan latar belakang warna, anda bisa merubahnya dengan kode warna lain

11.
<marquee style="border:BLUE 2px SOLID">TEXT</marquee>


Kode untuk perilaku gerakan berjalan dari kanan ke kiri dengan dikelilingi garis tepi (border)

12.
<marquee behavior="alternate"><marquee width="150">TEXT</marquee></marquee>


Kode untuk perilaku gerakan berjalan dengan hanya menampilkan bagian depan textnya saja atau hidden marquee

13.
<marquee behavior=alternate direction=up scrollamount=2 scrolldelay=65 height=80 style="Text-align;filter:wave(add=0,phase=1, freq=1,strength=15,color=.FFFFFF)"><center>TEXT<br>TEXT</center></marquee>



Kode untuk perilaku gerakan berjalan seperti gelombang ombak ke atas dan ke bawah


 TEXT  adalah apa yang anda tulisSemua efek diatas td hanya berlaku untuk judul posting. Untuk link juga bisa dan semua kerusakan yang terjadi akan ditanggung oleh anda  (bercanda) jadi selamat mencoba.

0 komentar:

Posting Komentar